15 Feb 2011
Yantai,...salah satu kota di China,...pada saat ini suhunya masih sekitar -7 ~ 17 derajat celcius. Tapi di dalam hotel,..suhu sekitar belasan derajat. Dengan kondisi diluar yg sangat dingin,..perlu dipersiapkan untuk mencegah dehidrasi dan kedinginan yang menusuk tulang.
Untuk persiapan ini,...aku memakai 3 lapis baju,antara lain Longjohn, kaos lengan pendek, kaos lengan panjang...terus diluar tambah satu sweater dan satu jaket musim dingin,...tapi tetep dingin. yang penting bisa mengurangi rasa dingin yang menusuk.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar